Tag: tarutung
Kapolda Sumut Jalin Komunikasi dengan Tokoh Masyarakat Taput
TARUTUNG, (tubasmedia.com) - Kapolda Sumut, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, mengatakan kehadiran polisi adalah menjadi bagian dalam menguatkan sendi kehidupan. "Kabupaten Tapanuli Utara memiliki ... Baca Selengkapnya
Satika: Lindungi Anak dari Potensi Kekerasan Seksual
TARUTUNG, (tubasmedia.com) - Bunda PAUD Tapanuli Utara (Taput), Satika Simamora menghimbau masyarakat terutama para orang tua untuk memberikan perlindungan kepada anak dari potensi kekerasan seksual. ... Baca Selengkapnya
Laboratorium Dinas Pertanian Kabupaten Taput, Berhasil Memproduksi ‘’Trichoderma’’
Para warga Tapanuli Utara saat mengikuti pelatihan TARUTUNG, (tubasmedia.com) – Laboratorium Dinas Pertanian Kabupaten Tapanuli Utara (Taput), kini sudah mampu memproduksi trichoderma sehingga kalangan petani ... Baca Selengkapnya
Pengendalian Dasar Aek Sigeaon Dimulai
TARUTUNG, (tubasmedia.com) – Pembangunan Prasarana Pengendalian dasar Aek Sigeaon Tarutung, Kabupaten Tapanuli Utara (Taput) Sumatera Utara dimulai. Hal itu terlihat pada Ground Breaking yang dihadiri ... Baca Selengkapnya
Pasokan Air Bersih untuk Kota Tarutung, Sipoholon dan Siatas Barita, Selama10 Tahun Tidak akan Terganggu
TARUTUNG, (tubasmedia.com) – Pasokan air bersih untuk masyarakat di tiga kecamatan se-Kabupaten Bupati Tapanuli Utara (Taput) terjamin selama sepuluh tahun ke depan tidak akan ada ... Baca Selengkapnya
Kepala Rutan Tarutung dan Lapas Siborong-borong Ziarah ke Makam Pahlawan
TARUTUNG, (tubasmedia.com) - Kepala Rumah Tahanan (Rutan) Tarutung, Ismet Sitorus memperingati Hari Dharma Karya Dhika Ke-78 Tahun 2023 di Taman Makam Pahlawan (TMP) Tarutung, Rabu ... Baca Selengkapnya
Sungai Aek Sigeaon Nasibmu Kini…..
Sungai Aek Sigeaon kini menyedihkan TARUTUNG, (tubasmedia.com) - Kepala Dinas PUPR Tapanuli Utara, Dalan Simanjuntak mengatakan, sungai Aek Sigeaon yang selama ini terus tergerus dan ... Baca Selengkapnya
Nikson Lantik 41 Kepala Desa
TARUTUNG, (tubasmedia.com) - Bupati Tapanuli Utara (Taput), Nikson Nababan, di Sopo Partungkoan Tarutung, Kamis 03/08/23 melantik 41 Kepala Desa yang baru terpilih untuk masa jabatan ... Baca Selengkapnya
Aek Sigeaon Ditelantarkan, Tinggal Kenangan
TERLANTAR- Aek Sigeaon yang membelah Kota Tarutung Tapanuli Utara yang merupakan ikon Kota Tarutung, kini ditelantarkan. Jika Aek Siegaon ini pernah mempercantik wajah Kota Tarutng ... Baca Selengkapnya
Inspektorat Taput Dalami Keresahan di SD N 174566, Hutabarat Tarutung
Erikson Siagian TARUTUNG, (tubasmedia.com) - Inspektur Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara (Taput), Erikson Siagian membenarkan bahwa pihaknya sedang mendalami dan menginisiasi terkait kekisruhan di SD N ... Baca Selengkapnya
Kepsek SDN 174566 Tarutung Dipangil Inspektorat Gegara Pindahkan Guru Secara Sepihak
TARUTUNG, (tubasmedia.com) – Kepala Sekolah SDN No 174566 Kecamatan Tarutung, Tapanuli Utara, Tetty Panggabean dikabarkan memindahkan salah seorang guru tenaga pengajar berinisial Rd di sekolah ... Baca Selengkapnya
Jembatan Naheong Tarutung Terancam Ambruk, Ada Pembiaran dari Pemerintah Setempat
TARUTUNG, (tubasmedia.com) – Diduga akibat penyedotan pasir dari sungai Sigeaon yang tak terkontrol dan adanya pembiaran dari instansi terkait, kondisi jembatan Naheong Tarutung, Tapanuli Utara, ... Baca Selengkapnya
Enceng Gondok Tumbuh Subur di Pelabuhan Muara
sepanjang Pantai Muara ditumbuhi enceng gondok TARUTUNG, (tubasmedia.com) - Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara (Taput) sepertinya tidak serius menjadikan Muara menjadi Daerah Tujuan Wisata(DTW) hal itu ... Baca Selengkapnya
Melestarikan Seni Budaya Batak dapat dilakukan di sekolah dan sanggar seni
Ket.photo. Frengky (kaos hitam) can Hasiando paling kiri bersama pemain musik tradisional Batak di Siatas Barita TARUTUNG,(tubasmedia.com) - Untuk Melestarikan Seni Budaya Batak dapat dilakukan ... Baca Selengkapnya
Kawasan Tugu Toga Aritonang Indah Tapi Gersang
Josua Rajagukguk dan Andy Natalius Rajagukguk TARUTUNG, (tubasmedia.com) - Tugu Toga Aritonang berdiri gagah, menjulang tinggi ke langit di kawasan Simok mok Desa Aritonang ... Baca Selengkapnya
Ditengah Duka Gempa Taput, Pemkab Selenggarakan Festival Ulos Dan Fashion Show Di Hutaginjang
Ny.Satika Nikson Nababan bersama petenun dari Papande TARUTUNG, (tubasmedia.com) - Tapanuli Utara yang sedang berduka karena Gempa baru baru ini tetap melaksanakan rangkaian hari jadi ... Baca Selengkapnya
Panitia Gowes Tour De Sibandang 1 Sajikan Nasi yang Sudah Basi
Sasma Halomoan Situmorang, Kadis Pariwisata Taput TARUTUNG, (tubasmedia.com) - Pelaksanaan Sport Tourism Gowes Tour de Sibandang berjalan cukup lancar dan Sukses, meskipun pelaksanaan itu terdampak ... Baca Selengkapnya
Setelah Gempa, Pemandian Air Hangat Sipohon Mengering
TARUTUNG, (tubasmedia.com) – Pasca gempa bumi, destinasi wisata Air Panas Sipoholon Kabupaten Taput mendadak heboh. Sebagian sumber air panas di tempat itu mengering dan tidak ... Baca Selengkapnya
67 Rumah Ibadah Rusak Akibat Gempa Bumi di Tapanuli Utara
TARUTUNG, (tubasmedia.com) - Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara (Taput), Sumatera Utara, mencatat, sebanyak 1.146 bangunan rusak akibat gempa berkekuatan magnitudo 6,0 yang terjadi pada Sabtu (1/10/2022) ... Baca Selengkapnya
Bupati Nikson Berjanji akan Bangun Kembali Ruko yang Terbakar Akibat Gempa
TARUTUNG, (tubasmedia.com) - Pasca-terjadinya gempa magnitudo 6,0, kebakaran besar melanda sebuah Pasar di Kelurahan Sarulla, Kecamatan Pahae Jae, Kabupaten Tapanuli Utara (Taput), Sabtu (1/10/2022) sekitar ... Baca Selengkapnya