Tag: kpu

Ketua KPU Jateng; Presiden Dilarang Melakukan Kampanye

11 November 2024

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Tengah Handi Tri Ujiono   SEMARANG, (tubasmedia.com) - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Tengah Handi Tri Ujiono menegaskan, ... Baca Selengkapnya

PDIP Melihat Sengketa Hukum Gibran Belum Selesai, Tapi Sudah Dilantik

22 Oktober 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Ketua DPP PDIP, Deddy Sitorus, membeberkan sejumlah penyebab Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) tidak bergabung dalam kabinet Presiden Prabowo. Di antaranya berkaitan ... Baca Selengkapnya

Waspadai KPU, Ikut Putusan MK atau Putusan MA?

26 Agustus 2024

Oleh : Sutrisno Pangaribuan RAPAT pengesahan PKPU di DPR RI yang semula direncanakan pada Senin (26/8/2024) akhirnya dimajukan, menjadi Minggu (25/8/2024), Pukul 10.00 WIB. DPR ... Baca Selengkapnya

KPU Siap Laksanakan Pemilu Ulang

9 April 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU), Idham Holik menyatakan pihaknya siap melaksanakan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) soal sidang sengketa hasil Pemilihan Presiden (Pilpres) ... Baca Selengkapnya

Hakim Konstitusi Usul Semua Petinggi KPU Harus Dibuang….

5 April 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Hakim Konstitusi, Arief Hidayat meminta DKPP untuk mengultimatum Ketua KPU Hasyim Asy'ari dan semua anggotanya jika melakukan pelanggaran lagi harus diberhentikan dari ... Baca Selengkapnya

Ternyata KPU Terima Pencawapersan Gibran, Gara-gara Surat Jokowi ke Ketua KPU

4 April 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Akhirnya terkuak alasan mengapa Komisi Pemilihan Umum (KPU) menerima Gibran Rakabuming Raka menjadi calon wakil presiden (cawapres) mendampingi calon presiden (capres) Prabowo ... Baca Selengkapnya

Tertidur Saat Sidang Kasus Kecurangan Pilpres, Ketua KPU dan Ketua Bawaslu, Ditegur Ketua MK

2 April 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hasyim Asy'ari dan Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Rahmat Bagja, kedapatan tidur saat mengikuti sidang gugatan ... Baca Selengkapnya

Ahli Hukum Sebut Pencawapres Gibran, Tidak Sah, Batal Demi Hukum…

2 April 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Ahli hukum administrasi Prof Dr Ridwan, SH, MHum menyatakan pencalonan Gibran Rakabuming Raka sebagai wakil presiden tidak sah. Pasalnya saat mendaftar ke ... Baca Selengkapnya

Timnas AMIN Tolak Hasil Pilpres 2024, Minta Pemungutan Suara Diulang

21 Maret 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Timnas AMIN sebagai pendukung dari calon presiden Anies-Muhaimin lewat tim hukumnya meminta untuk diadakan pemungutan suara ulang terkait pemilu 2024. Tuntutan permintaan ... Baca Selengkapnya

Sekjen IA ITB; Bukti-bukti Kecurangan Sirekap Ada Sama Saya…..

18 Maret 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Sekretaris Jenderal (Sekjen) Ikatan Alumni Institut Teknologi Bandung (IA ITB), Hairul Anas Suaidi melihat ada jejak digital kriminal di balik Sistem Informasi ... Baca Selengkapnya

TPDI Selenggarakan Diskusi Tentang Sirekap Sebagai Alat Pembunuh Demokrasi

18 Maret 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Para Advokat TPDI dan Perekat Nusantara hari ini, Senin 18 Maret 2024 menyelenggarakan diskusi publik dengan tema ‘’Sirekap dan Kejahatan Pemilu 2024 ... Baca Selengkapnya

Mahfud MD: Pimpinan KPU Saatnya Mundur, Bekerja Ugal-ugalan

8 Maret 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Kinerja Komisi Pemilihan Umum (KPU) dikritik calon wakil presiden (Cawapres) nomor urut 3, Mahfud MD. Kritikan ini disampaikan mantan Menteri Koordinator Bidang ... Baca Selengkapnya

Makzulkan Jokowi, Cabut Mandat Kembalikan ke Rakyat……

24 Februari 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Sejumlah elemen masyarakat sipil gelar konreferensi pers bertajuk Maklumat Gerakan Rakyat Gugat Pemilu 2024: Makzulkan Jokowi, Cabut Mandat Kembalikan Ke Rakyat!!, acara ... Baca Selengkapnya

Garda Turun ke Jalan Sindir Cara Menghitung Matematika Ala KPU

23 Februari 2024

YOGYAKARTA, (tubasmedia.com) - Massa yang mengatasnamakan diri Gerakan Rakyat untuk Demokrasi dan Keadilan (Garda) menggeruduk kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Mereka ... Baca Selengkapnya

Kantor KPU Jateng Diseruduk, Pengunjuk Rasa Protes Kecurangan Pilpres 2024

22 Februari 2024

SEMARANG, (tubasmedia.com) - Massa yang tergabung dalam aliansi masyarakat sipil Jawa Tengah menggeruduk kantor KPU Jawa Tengah untuk memprotes kecurangan selama tahapan pemilu 2024, Rabu ... Baca Selengkapnya

Besok Senin Kantor Bawaslu akan Digeruduk, Masalah Kecurangan Pilpres….

18 Februari 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Forum Komunikasi Antar Relawan Ganjar-Mahfud mengeluarkan 'Petisi Brawijaya' di Jalan Brawijaya VIII, Jakarta Selatan (Jaksel). Usai mengeluarkan petisi itu, mereka mengatakan akan ... Baca Selengkapnya

Di Luar Negeri Ganjar-Mahfud Mendapat Suara Terbanyak

13 Februari 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Pemilihan Presiden di luar negeri berlangsung lebih awal ketimbang dalam negeri. WNI yang memberikan suara di sejumlah negara cenderung lebih memilih berlangsung ... Baca Selengkapnya

Melanggar Hukum dan Etika,TPDI; Batalkan Pencalonan Prabowo-Gibran !!! 48 Kampus Sudah Ikut Bergerak

6 Februari 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) -  Menyusul divonnisnya Ketua KPU dan enam anggota KPU bersalah melanggar etik saat meloloskan Gibran menjadi cawapres, Koordinator TPDI & Perekat Nusantara, Petrus ... Baca Selengkapnya

Cak Imin; Keputusan DKPP Harus Ditindaklanjuti, Apakah Pemilu Ini Bisa Diteruskan Atau Tidak ?

5 Februari 2024

SOLO, (tubasmedia.com) - Calon Wakil Presiden (Cawapres) nomor urut 01, Muhaimin Iskandar atau Cak Imin menanggapi putusan Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) yang memberikan sanksi ... Baca Selengkapnya

Semakin Meluas, Unhas Juga Bacakan Pertisi Peringatan untuk Jokowi…

2 Februari 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Sebuah petisi disampaikan guru-guru besar Universitas Hasanuddin (Unhas) yang tergabung dalam Forum Guru Besar dan Dosen terkait sikap pada Pilpres 2024. Petisi ... Baca Selengkapnya