MAFIA KARTEL BERPESTA PORA
Oleh: Redaksi

DALAM seminar Pekan Politik Kebangsaan di Jakarta beberapa waktu lalu. ketua KPK Abraham Samad mensinyalir adanya korupsi besar-besaran di sektor pangan yang dilakukan oleh aparat birokrasi untuk keuntungan pelaku kartel. Mereka kongkalikong memainkan kuota impor bahan-bahan kebutuhan pokok seperti beras, gula, kedelai, garam dapur dan daging sapi. Sungguh ironis, karena semua ini bisa sebetulnya bisa diproduksi oleh petani-petani kita sendiri. –tubasmedia.com/gesigoran
CATEGORIES Nasional