Tag: bandara

Presiden Jokowi Resmikan Bandara Juwata Tarakan

24 Maret 2016

TARAKAN, (tubasmedia.com) – Setelah mengunjungi wilayah perbatasan di Entikong, Kalimantan Barat, Presiden Joko Widodo melanjutkan kunjungan kerja ke Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara). Baca Selengkapnya

Tiga Bandara Dibangun di Priangan Timur

29 Juni 2015

TASIKMALAYA, (tubasmedia.com) – Selain rencana pembangunan Tol Cileunyi – Tasikmalaya – Banjar yang dimulai tahun ini, pemerintah pusat melalui Pemprov Jabar, juga akan membangun tiga ... Baca Selengkapnya

Jika masih Merokok di Air Side Bandara lebih baik Pindah Kerja

4 Juni 2015

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Menteri Perhubungan (Menhub) Ignasius Jonan akan melarang aktivitas merokok di air side bandara. Larangan tersebut akan diberlakukan karena merokok dinilai membayakan aktivitas ... Baca Selengkapnya

Komisi V DPR Desak Kemenhub Terbitkan Aturan SOP Penerbangan

20 Februari 2015

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Komisi V DPR memaklumi pesawat yang mengalami keterlambatan. Namun yang mereka sayangkan ialah tidak ada kejelasan dan pelayanan yang diberikan pada penumpang ... Baca Selengkapnya

Lampu Bandara Soekarno-Hatta Memprihatinkan

6 November 2014

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Kebersihan dan penerangan lampu di Bandar Udara Soekarno – Hatta (Suta) memprihatinkan. Baca Selengkapnya

Bangunan Bandara Kualanamu Rusak

24 September 2013

MEDAN, (TubasMedia.Com) - Kualitas bangunan fisik Bandara Udara Kualanamu di Kabupaten Deli Serdang, Sumut mengecewakan karena sejumlah bagian sudah banyak yang rusak. "Bandaranya memang baru ... Baca Selengkapnya

Di KNIA Tiket Dilengkapi “Barcode”

31 Juli 2013

MEDAN, (TubasMedia.Com) – Terdapat perbedaan antara Bandara Udara Internasional Kuala Namu (KNIA) dengan Polonia yakni dalam penggunaan tiket. Di Kuala Namu, tiket dilengkapi dengan barcode ... Baca Selengkapnya

Medan – Bandara Kuala Namu Rp 10.000

31 Juli 2013

MEDAN, (TubasMedia.Com) - Perusahaan Umum Damri memberlakukan tarif bus trayek Medan-Bandara Internasional Kuala Namu atau Kuala Namu International Airport (KNIA) rata-rata Rp10.000 dan Rp15.000 per ... Baca Selengkapnya

Warga Kuala Namu Ingin Ikut Mengais Rezeki di Bandara KNIA

27 Juli 2013

DELI SERDANG, (TubasMedia.Com) – Arus masyarakat yang ingin melihat langsung pengoperasian Kuala Namu International Airport (KNIA) pada saat soft operation Kamis (25 Juli 2013), sulit ... Baca Selengkapnya

Penjagaan Bandara Kuala Namu Diperketat

25 Juli 2013

MEDAN, (TubasMedia.Com) - Aparat memperketat penjagaan di pintu masuk Bandara Internasional Kuala Namu Medan, Sumatra Utara, Rabu (24/7). Pengamanan dilakukan sehari menjelang pengoperasian Kuala Namu Baca Selengkapnya

Rencana Pembangunan Bandara Wirasaba Terus Berjalan

18 April 2013

PURBALINGGA, (TubasMedia.Com) - Sejumlah pejabat terkait di Purbalingga memastikan rencana pengembangan pangkalan udara Wirasaba menjadi bandara komersial terus berjalan. Baca Selengkapnya

Tantangan Asean Open Sky

1 April 2013

PERTUMBUHAN industri penerbangan di Indonesia terus meningkat dari tahun ke tahun. Prospek industri penerbangan sangat cerah karena jumlah orang bepergian dengan pesawat baru 15 juta ... Baca Selengkapnya

Pisau Kecil Diizinkan Masuk Penerbangan AS

11 Maret 2013

LOS ANGELES, (TubasMedia.Com) - Otoritas keamanan transportasi di Amerika Serikat, TSA, mengizinkan penumpang maskapai penerbangan membawa pisau kecil dan peralatan olahraga yang tadinya dilarang ke ... Baca Selengkapnya

Menunggu Kejelasan Lokasi Baru Bandara Adisucipto

15 Januari 2013

YOGYAKARTA, (TubasMedia.Com) - Program pemindahan Bandara Internasional Adisucipto, ke Bantul atau Kulonprogo, masih bergulir. Sejak berkembangnya isu bandara internasional akan dipindahkan ke wilayah Kulonprogo, Baca Selengkapnya

Bandara Nisawiru Belum Dimanfaatkan

27 September 2012

CIAMIS, (TubasMedia.Com) - Bandar Udara Nisawiru yang dibangun dengan biaya yang berasal dari uang rakyat sebesar ratusan juta rupiah di Kecamatan Cijulang, Kabupaten Ciamis, ternyata ... Baca Selengkapnya

Susi Air Buka Penerbangan Purbalingga – Jakarta

3 September 2012

PURBALINGGA, (TubasMedia.Com) - Maskapai penerbangan Susi Air berminat membuka jalur penerbangan Purbalingga (Wirasaba) – Jakarta (Halim Perdana Kusuma). Baca Selengkapnya

Linggamas Dukung Pengembangan Bandara Wirasaba

29 Juli 2012

PURBALINGGA, (TubasMedia.Com) - Pembangunan jembatan Linggamas akan mendukung rencana pengembangan lapangan udara Wirasaba yang dikelola TNI AU menjadi bandara komersial. Baca Selengkapnya

Bandara Tunggul Wulung Berharap Didarati Pesawat Besar

29 Juli 2011

CILACAP, (Tubas) - Kepala Bandara Tunggul Wulung Cilacap, Jawa Tengah, Banggas Silitonga berharap bandara itu bisa didarati pesawat berbadan besar jenis Boeing. Baca Selengkapnya

Disusun Kajian Kembangkan Bandara di DIY

12 Mei 2011

YOGYAKARTA, (Tubas) - Kesepakatan bersama mengenai kerjasama penyusunan kajian perencanaan pengembangan bandar udara baru di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) ditandatangani Pemerintah Provinsi DIY dan ... Baca Selengkapnya

Pelayanan KA Bandara Seharusnya Dipercepat

9 Mei 2011

PELAYANAN calon penumpang angkutan udara dari Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi (Jabodetabek) ke Bandar Udara Soekarno Hatta di Cengkareng, sudah perlu ditingkatkan dari pelayanan ... Baca Selengkapnya